Allah Subhanahu Wa Ta’ala itu Indah Namanya

Allah Subhanahu Wa Ta’ala itu Indah Namanya–Karena Allah Allah subhanahu wa ta’ala itu indah dan menyukai keindahan, maka hanya Allah yang memiliki segala nama indah dan hadir dengan nama-nama indah tersebut.

Dalam surat al-a’raf ayat 180, disebutkan bahwa :

Dan Allah memiliki al-Asmau-al-husna (nama-nama yang terbaik), maka bermohonlah kepada-Nya dengan menyebutnya al-Asmau-al-husna itu dan tinggalkanlah orang-orang yang menyalahartikan nama-nama-Nya. Mereka kelak akan mendapat balasan terhadap apa yang telah mereka kerjakan.

Berikut merupakan contoh nama-nama Allah :

Al-‘Alim (Maha Menegtahui)

Maksudnya Allah memiliki pengatahuan yang tidak terbatas. Alah mengetahui segala yang ada di alam semesta, yang di langit maupun di bumi. Allah mengetahui kenapa terjadi siang dan malam, mengetahui struktur tumbuhan dan lain sebagainya.

Al-Khabir (Maha Teliti)

Maksudnya Allah Maha teliti / detail terhadap apa yang diciptakannya. Pohon diciptakan dengan sedemikian detail sehingga ia bisa tumbuh, dan berbuah, kemudian hewan dan manusia bisa memakannya dan lan sebagainya.

As-Sami’ (Maha Mendengar)

Maksudnya Allah maha mendengar segala suara yang ada di alam semesta yang pelan maupun yang keras maupun yang diucapkan dalam hari dan tak ada satupun yang luput dari pendengarannya. Sebab Allah memiliki pendengaran yang tidak terbatas.

Al-Basir (Maha Melihat)

Maksudnya Allah maha melihat segala sesuatu di dalam alam semesta entah itu planet maupun micoorganisme, dan melihat apa yang kita kerjakan.

Allah Subhanahu Wa Ta’ala itu Indah Namanya

Diskusi
Nama-nama indah Allah subhanahu wa ta’ala disebut al-Asmau-al-husna. Allah SWT. perkenalkan diri anda dengan nama baik anda dalam surat al-A’raf ayat 180 (7) yaitu

“Dan Allah memiliki al-Asmau-al-Husna (nama-nama terbaik), maka mohonlah padanya untuk mengucapkan al-Asmau-al-Husna dan tinggalkan mereka yang salah mengartikan namanya. Mereka akan diberi pahala atas apa yang telah mereka lakukan.”

Hadits yang menjawab “Mengapa Allah subhanahu wa ta’ala begitu indah?”

  1. “Allah subhanahu wa ta’ala adalah indah dan menyukai keindahan.”(H.R. Muslim)
  2. “Sesungguhnya Allah itu indah dan menyukai keindahan, dan senang melihat tanda nikmat-Nya pada hamba-Nya, serta membenci kesusahan dan orang yang menampakkan kesusahan.” (H.R. Baihaqi)